0
KISAH KLASIK
Posted by aini c'narsisQuint
on
01.06
**********************
kisah klasik
kisah yang hanya menjadi sebuah memori
memori yang terlalu indah untuk dikenang
yang hanya bisa dirasakan tanpa diucapkan
kisah klasik
kisah terbaik yang terjadi
kisah yang terbentang ruang dan waktu
kisah ketulusan dan kesetiaan
kisah klasik
kisah yang terjadi karna kuasa Nya
kisah yang berkahir karna kuasa NYa
terimakasih untuk semua yang terjadi,
namun harus ku katakan bahwa semua telah berakhir
cukup sampai disini saja kisah kita.
waktu telah memberikan kita banyak hal
dan aku yakin kau pun paham akan semua ini.
Aku tak rasa lagi hilang akan dirimu
aku tak rasa lagi hampa tanpa dirimu
aku telah biasa untuk melepaskannya
aku sudah biasa untuk tanpa dirinya
tak ada lagi sedih untuk kehilanganmu
tak ada lagi tangis untuk dirimu
tak akan ada benci kepadamu
semua tentang dirimu semua telah berlalu
hanya itu yang tersisa dari hatiku
sekarang aku sudah bisa melepaskanmu
sudah terbiasa tanpa hadirnya dirimu
untuk itu bantulah aku..
jangan pernah lagi muncul dari hidupku
karna itu akan sangat menyakitkan
karna hatiku akan kembali melemah
dan mengharapkan kehadiranmu lagi
kehadiran yang bisa membunuh jenuh
aku tak ingin itu terjadi
tak ingin adanya kepuraan dalam hal ini
karna melihatmu membuat emosiku naik
aku sungguh membenci kehadiranmu
sudahlah..
kita jalani kisah masing-masing
aku senang melihat kebahagiannmu
kisah baru yang lebih indah
dari kisah klasik kita
anggaplah saja kita tak pernah mengenal
tak pernah ada kisah klasik
walaupun ini terasa sangat menyakitkan
untuk ku atau untukmu
satu hal yang ingin ku katakan
bahwa aku bersyukur Tuhan telah
membuat Kisah Klasik ini..
kisah yang tidak bisa dikata singkat
namun penuh dengan makna
walau sulit, namun kita pasti bisa
aku percaya itu..
nan utgoman sipeunde da ijeun deusi
amuil aneun deut geureoke
useumyeon salgopeunde
eoryeopjin anhayo oneulman apeumyeon modeun ge ichyeojil geomnida
dallajin ilsange eosaekhal ppunijyo
mianhae mianhaeyo naemari deullinayo
dwineuseun nae gobaegeul geudaen deureul su isseulkkayo